Pages

Aku Yakin


Hidup itu mudah, hidup adalah fitrah yang harus dimiliki oleh setiap manusia. hidup harus bahagia, hidup harus berkelimpahan yang sesuai dengan kalimat BASSMALLAH yang artinya dengan menyebut nama Allah yang maha pengasih lagi maha penyayang

Allah maha pengasih dan penyayang, jadi jelas sudah bahwa kehidupan harus dinikmati, setiap manusia diciptakan untuk bahagia oleh Allah jika ada yang tidak bahagia bukan kemauan Allah tapi sayalah sebagai manusia yang salah yang tidak pandai besyukur.

1. Untuk apa saya hidup?
2. kenapa saya diciptakan kedunia ini?
3. Apakah saya hidup untuk sengsara?

Jawabanya:

1. Hidup untuk menikmati semua yang di inginkan
2. Saya diciptakan kedunia ini untuk kaya, hebat dan bahagia
3. TIDAK tetapi untuk bahagia

Kata Allah swt: Berdo'alah kepadaku niscaya akan kukabulkan do'amu
Kata Muhammad saw: Berdo'alah kepada Allah swt, dan yakinlah seyakin do'amu akan di kabulkan
Kata Umar Ibnu khattab khalifah Rasidin): Engakau mengangap dirimu seonggok sampah, padahal didalam dirimu ada kekuatan yang tak terbatas.

Jadi jelaslah hidup bagi diriku, pasti ada sisi positif pada setiap kejadian dan akan saya ambil sisi positif tersebut. Dan jangan lupa selalu mensyukuri nikmat yang telah di berikan Allah swt. Amin.



{ 0 comments... read them below or add one }

Posting Komentar